Perangkat kasir adalah hardware tambahan yang diperlukan untuk digunakan melengkapi akan kebutuhan sebuah system mesin kasir ,
Berikut adalah daftar perangkat alat kasir beserta penjelasan produk nya :
SCANNER LASER BARCODE
adalah alat sensor laser yang digunakan untuk membaca kode barcode
dimana produk ini sendiri difungsikan untuk menerjemahkan dari kode barcode suatu produk pada sebuah system software atau program kasir.
PRINTER KASIR
adalah sebuah perangkat kasir yang digunakan untuk mencetak bukti penjualan atau struk kasir,produk ini sendiri terbagi dua variant antara lain :
Printer kasir thermal system -
Printer kasir dotmatrix system -
printer kasir yang menggunakan pita catridge sebagai pewarna pada struk kasir,printer kasir ini sedikit lebih lambat dalam hal mencetak dan sedikit berisik,namun kelebihan yang terdapat pada printer kasir dotmatrix ini sendiri adalah kemampuan nya untuk mencetak struk kertas kasir dua hingga tiga rangkap.
adalah printer kasir yang menggunakan tenaga listrik atau pemanas dalam mencetak,printer thermal ini terkenal akan kecepatan nya dalam mencetak dan tidak berisik
printer ini sendiri hanya mampu untuk mencetak satu rangkap struk kertas kasir saja.
LACI KASIR CASH DRAWER
adalah tempat penyimapan uang kasir yang terbuat dari bahan full besi,dipergunakan untuk menyimpan dan memberikan kembalian kepada customer
MESIN BARCODE
adalah mesin yang dipergunakan untuk mencetak kode barcode sesuai dengan dengan desain anda sendiri dimana kebutuhan akan mesin cetak barcode ini sendiri dapat digunakan untuk memberikan label kode barcode pada produk yang belum terdapat kode barcode nya,sehngga memudahkan tugas kasir untuk melakukan transaksi dengan cepat,selain itu dapat juga untuk dijadikan sarana pemasaran/marketing dengan cara memberikan nama usaha hingga alamat atau no telphone pada kode barcode tersebut
Semoga dengan detail pengertian diatas dapat menambah wawasan anda untuk memilih hardware perangkat kasir yang anda inginkan