Review Kelebihan dan Kekurangan Cuboid 150W by Joyetech
Kali ini saya mencoba me-review salah salah satu electrical mod yang sedang naik daun, yaitu Cuboid 150W by Joyetech. Ketika desas desus nya mulai muncul, saya rasa ini device akan menjadi mod terbaik untuk daily use.
Kelebihan :
- Desain aero dinamis
- Handy saat di pegang di tangan. Saat di masukin ke kantong tidak terlalu besar.
- Chip 150watt
- Dual Baterai 18650, bisa di pakek 12 jam dengan pemakaian 50 watt
- Bisa di upgrade jadi 200w
Kekurangan :
- Ada gap (celah) antara RDA dan MOD nya. Namun masih di bilang kecil
- Cat nya gampang ngelupas/luntur
- Agak sedikit berat
Specifications Cuboid 150W by Joyetech:
- Dimensions: 42*28*91.5mm
- Output Mods: VW, VT-Ni, VT-Ti,VT-SS316, TCR
- Wattage Range: 1W – 150W
- Resistance Range:
- 0.05 – 1.5 (VT Mode)
- 0.1 – 3.5 (VW Mode)
- 0.96 in. OLED Screen
- Requires (2) 18650 Batteries (Batteries Sold Separately)
- New Slip-Open Battery Cover
- Battery Reverse Polarity Protection
- Firmware Upgradeable (V3.00 Pre-Installed)
- V3.10 Upgrade Wattage Output To 200W
- Stainless Steel 510 Threads
- Spring Loaded 510 Contact
- Micro USB Charging Port
- Micro USB Upgrade Port
- Package Contents:
Include :
- 1 x Cuboid 150W by JoyeTech
- 1 x Micro USB Cable
- 1 x User Manual
source : caramemakai