Modem Wavecom sangat cocok digunakan untuk penggunaan pengiriman SMS dalam jumlah banyak. Kenapa modem wavecom ini banyak digunakan untuk software sms? karena modem ini tahan panas dan bisa memproses sms dalam jumlah banyak sekaligus dalam waktu yang singkat. Modem wavecom juga sudah mendukung banyak jenis software yang ada di indonesia. Baik Software SMS,Server Pulsa jenis apapun, sehingga dalam penggunaan nya anda tidak perlu khawatir cocok atau tidak nya modem wavecom ini dengan software yang anda gunakan. Anda cukup memastikan bahwa software yang ada gunakan sudah cocok dan kompatibel dengan modem wavecom.

Modem Wavecom dalam penggunaan nya bisa memproses hingga 6 detik per sms dalam 1 modem. Apabila kebutuhan anda semakin banyak rekomendasi kami adalah dengan menambah modem yang ada agar lebih cepat dalam proses pengiriman sms. Ada beberapa jenis modem wavecom yang bisa anda gunakan dengan melihat di Tempat yang menjual produk modem wavecom harga yang tercantum mulai dari Rp. 315.000 sampai dengan harga Rp. 750.000 untuk modem wavecom dengan kualitas mesin dan ketahanan mesin serta Spesifikasi mesin yang berbeda yang bisa di sesuaikan dengan kebutuhan anda.

Modem Wavecom sendiri ada yang menggunakan interface USB atau Serial / RS232 untuk perihal interface nya anda bisa menyesuaikan dengan kebutuhan dan perangkat komputer anda. Pilih dan gunakanlah sesuai dengan kebutuhan anda agar produk yang anda beli bisa langsung digunakan untuk menjalankan Software anda. Demikian yang bisa kami sampaikan semoga bisa bermanfaat.